Buah Markisa Untuk Kesehatan dan Kecantikan Kulit Wajah


Buah Markisa Untuk Kesehatan dan Kecantikan Kulit Wajah
Buah Markisa Untuk Kesehatan dan Kecantikan Kulit Wajah


Buah Markisa Untuk Kesehatan

Buah markisa adalah buah yang hidup di daerah sub tropis yang memiliki banyak kandungan vitamin C. Selain sebagai sumber Vitamin C yang tinggi, ada beragam manfaat dari buah markisa bagi kesehatan tubuh. Diantaranya adalah sebagai beriku:
  1. Mengobati asma. Kandungan zat blok hitstamin pada buah markisa mampu mengeboati penyakit asma. Bagi Anda yang mengidap penyakit asma, cobalah untuk mengkonsumsi buah markisa secara rutin.
  2. Buah Markisa untuk mengobati kanker. Buah markisa juga memiliki manfaat untuk mencegah penyakit kanker, selain itu juga buah ini juga berfungsi sebagai antioksidan alami.
  3. Markisa dapat membuat tulang dan gigi. Kandungan betakaroten yang tinggi pada buah markisa berfungsi sebagai memperkuat perkembangan tulang dan gigi, selain dari itu buah markisa juga memperbaiki jaringan dalam tubuh.
  4. Buah Markisa juga dapat mencegah kecacatan pada bayi. Kandungan asam folat pada buah marikisa sangat baik jika dikonsumsi oleh ibu hamil, sebab kandungan tersebut baik untuk mengurangi resiko cacat otak. 

Rangkuman Manfaat dari Buah Markisa

  • Mengatasi insomnia
  • Mengatasi batuk
  • Anti alergi
  • Melancarkan Asi (bagi wanita)
  • Menjaga kecantikan
  • Menurunkan kolesterol
  • Memperlebar saluran pembuluh darah yang mengalami penyempitan
  • Anti peradangan
  • Penurun panas
  • Menangkal kanker
  • Mencegah hipertensi
  • Penghilang nyeri
  • Antiseptik yang baik
  • Penghilang kerutan pada wajah

Markisa Untuk Kecantikan Kulit Wajah

Tidak hanya itu. Kandungan Vitamin C pada buah markisa juga dapat membantu menyegarkan kulit kering terutama pada kulit wajah Anda. Cara menggunakan buah markisa untuk wajah:
  1. Pilihlah buah markisa yang sudah matang atau hampir matang, karena buah yang sudah matang kadar getahnya sudah hampir tidak ada lagi.
  2. Cuci buah markisa yang sudah Anda pilih.
  3. Potong buah markisa menjadi dua bagian.
  4. Selanjutnya adalah mengoleskan buah markisa ke kulit wajah Anda dengan menggunakan tangan Anda (jangan lupa cuci bersih tangan Anda). Lakukan pada bagian pipi, dagu, dahi, hidung, dan sekitaran alis Anda.
  5. Setelah buah dioleskan di wajah, diamkan selama 20 Menit agar kandungan vitamin C pada buah markisa meresap. Abaikan rasa perih ketika buah markisa sudah dioleskan di wajah. 
  6. Setelah 20 menit, cuci wajah Anda dengan menggunakan air hangat untuk menghilangkan bekas olesan dari buah markisa agar tidak lengket.
Cobalah untuk melakukan dirumah seminggu tiga kali, agar kulit wajah terlihat segar maksimal. Selain itu ada juga perawatan wajah cantik dengan menggunakan bahan-bahan alami, terlebih juga cara ini lebih hemat pengeluaran Anda.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Make Money with Infolinks

SEO Stats powered by MyPagerank.Net