Berbagai Manfaat Yoghurt Bagi Kesehatan!!

Manfaat Yoghurt Bagi Kesehatan
Manfaat Yoghurt Bagi Kesehatan
Yoghurt menjadi menu andalan bagi para ladies sebagai menu diet mereka. Walaupun yoghurt memiliki rasa masa yang khas, yoghurt begitu sangat digemari. Yoghurt adalah camilan hasil dari permentasi gula susu (laktosa) menjadi asam laktat yang membuatnya mengental dan kenyal.

Kandungan yoghurt seperti protein, riboflavin, kalsium, vitamin B6 dan juga vitamin B12 membuatnya bermanfaat untuk kesehatan dan perawatan kecantikan Anda.

Adapun manfaat yoghurt yang perlu Anda ketahui, sebagai berikut :

1. Memliki Banyak Kandungan Vitamin

Yogurt adalah sumber dari kalium, fosfor, riboflavin, yodium, seng, dan vitaman B5 (asam pantotenat). Yoghurt juga mengandung B12, untuk mempertahankan sel-sel darah merah dan membantu menjaga sistem saraf berfungsi dengan baik.

2. Mencegah Darah Tinggi

Perlu sadari bahwa mengkonsumsi garam terlalu banyak menyebabkan darah tinggi. Setiap harinya sekitar 70 persen tubuh kita mengkonsumsi lebih dari dua kali jumlah garam yang disarankan. Banyak hal yang terjadi apabila jumlah garam yang dikonsumsi berlebihan, seperti hipertensi dan ginjal. Maka dari itu, yoghurt dapat membantu membuang kelebihan sodium keluar dari tubuh.

3. Bagus Untuk Kesehatan Gigi

Walaupun yoghurt mengandung gula tapi tidak menyebabkan gigi berlubang. Asam laktat dalam yogurt juga ada untuk memberikan perlindungan gusi. Selain itu yoghurt juga mencegah penyakit periodontal.

4. Yoghurt merupakan Makanan Berprotein Tinggi

Sumber protein yang baik ternyata ada pada yoghurt. Jika Anda membutuhkan protein yang cukup, cobalah untuk mengkonsumsi yoghurt.


5. Membantu Pencernaan

Di dalam yoghurt terdapat bakteri yang menguntungkan, yaitu Prebiotik yang berfungsi menyeimbangkan mikroflora dalam usus Anda, dan dapat membantu pencernaan Anda.

6. Pencegahan Terjadinya Osteoporosis

Selain susu, ternyata yoghurt membantu pencegahan terjadinya osteoporosis. Gizi didalam yoghurt sama seperti susu, dan mikronutrien terbesar adalah kalsium dan vitamin D.

7. Mengangkat Sel Kulit Mati

Manfaat lain dari yoghurt adalah dapat menjadi scrub yang sangat baik untuk mengangkat sel kulit mati. Dan juga sangat baik bagi Anda yang memiliki kulit kering dan sensitif.

8. Perawatan Wajah - terutama mengatasi jerawat

Selain sebagai menu diet Anda, yogurt juga dapat membantu mengatasi masalah jerawat di wajah. Yaitu dengan menerapkan krim yoghurt ke wajah, buat sebagai masker, kemudian diamkan selama 30, kemudian setelah itu bersihkan wajah dengan air bersih

9. Menyembuhkan dari Luka Bakar

Yoghurt mengandung seng yang membantu meringankan kulit dan menghilangkan rasa gatal-gatal dari luka bakar. Tambahkan yoghurt dengan binyak zaitun, kemudian oles di kulit yang terbakar dan biarkan selama 15 menit. Selesai 15 menit, bilas wajah dengan air bersih.

10. Mengatasi Rambut Rontok

Biasanya penyebab terjadi rambut rontok adalah karena kurangnya gizi pada rambut. Untuk mengatasi rambut rontok Anda dapat membuat masker rambut menggunakan yoghurt.

~ Semoga artikel ini bermanfaat untuk Anda.. :3

1 komentar:

Make Money with Infolinks

SEO Stats powered by MyPagerank.Net